“Kenapa kita lebih konsen kepada Masyarakat Hukum Adat karena lebih menjamin di long term-nya. Mereka mempunyai hutan adat yang mereka jaga dan pelihara untuk keberlanjutan,” kata Yuni, sapaan akrabnya.
Browsing: FCPF-CF
“Saya berharap dana karbon fund itu bisa kita jadikan modal untuk mengoptimalkan peran kita menjaga lingkungan,” harapnya.
“Dengan semangat dan kolaborasi para pihak di lapangan, saya harap nanti tidak menemui persoalan dan tidak membangun persoalan. Yang kita bangun, bagaimana bersama-sama mencari solusi,” kata Yuni, sapaan akrabnya.
“Menurut saya, program FCPF-CF yang digagas oleh gubernur-gubernur Kaltim sebelumya di luar nalar kita. Bagaimana bisa mendapat kompensasi dana carbon,” puji Akmal.
“Dana FCPF-CF baru saja diterima dan termasuk dalam anggaran perubahan tahun ini. Saat ini, kami masih berkomitmen menjalankan APBD-P 2023, dan kegiatan FCPF-CF diharapkan dapat dimulai pada tahun 2024,” jelas Armin Nazar, Rabu (28/11/2023).
JAKARTA : Sekretaris Daerah Kalimantan Timur (Kaltim) Sri Wahyuni mengatakan Road to Mahakam Investment Forum (RMIF) merupakan suatu kegiatan yang…